Penyerahan Bantuan Alat Pompa Pemadam

Telah di serahkan bantuan Alat Pompa pemadam Portabel ke RT. 23 Oleh Pokmas 1 yang diserahkan langsung oleh Ibu Camat Samarinda Kota dan di dampingi Lurah Pelabuhan,Kasi Ekobang Kecamatan Kota,Kasi Ekobang Kelurahan,serta Pokmas 1.
Acara serah terima bantuan Alat Pompa Pemadam Portabel Ke RT. 23 Oleh Pokmas 1 dilaksanakan pada tanggal 7 Desember 2022, hari Rabu di kantor kelurahan Pelabuhan
TINGGALKAN KOMENTAR
Baca Juga
Serah Terima Barang Kegiatan Pembangunan Sarana dan Prasarana Program "PROBEBAYA"

PENINJAUAN PENGERJAAN SEMENISASI KEGIATAN PROBEBAYA 2024 RT 5 DAN RT 7 KELURAHAN LOA BUAH

Serah Terima Barang Sub Kegiatan Sarpras Peralatan Pendukung Lingkup RT.11

Pelaksanaan Perbaikan Gorong-Gorong/Plat Beton Jembatan

Rembuk warga RT 14 usulan probebaya 2025 dan musrenbang 2025

Peninjauan Lapangan Probebaya Award 2024 RT. 23 dan RT. 39 (25/07/2024)

Penilaian Probebaya Award di lingkungan kelurahan Bugis
