PENYERAHAN SARANA PRASARANA PROBEBAYA TAHUN2023 DI LINGKUNGAN RT KELURAHAN SIMPANG PASIR

Dengan bangga, kami mengumumkan bahwa pada tahun 2023, telah dilaksanakan penyerahan sarana prasarana pro-bebaya bagi lingkungan RT Kelurahan Simpang Pasir. Acara bersejarah ini diselenggarakan dengan kehadiran Lurah Simpang Pasir yang turut memberikan dukungan dan semangat. Penyerahan tersebut juga didampingi oleh Kasi Ekobang, Kasi Kesra, Pokmas, serta pendamping bidang SAPRAS dan pemberdayaan. Semoga sarana prasarana ini akan memberikan manfaat dan meningkatkan kualitas hidup warga secara keseluruhan. Terima kasih atas partisipasi dan dukungan semua pihak dalam mewujudkan proyek yang bermanfaat ini. #SimpangPasirMajuBersama #PemberdayaanMasyarakat #Probaya2023
Penulis : Afif M. P.
TINGGALKAN KOMENTAR
Baca Juga

Serah Terima Pekerjaan Semenisasi Jalan RT.11

PELATIHAN MENGEMUDI KELURAHAN PELITA POKMAS PELITA SEJAHTERA, POKMAS BERKAH PELITA, POKMAS PELITA BORNEO DAN POKMAS PELITA MANDIRI

Peninjauan Lapangan Probebaya Award 2024 RT. 23 dan RT. 39 (25/07/2024)

Pelatihan Aplikasi Perkantoran

Kegiatan Hari Rabu, 09 Agustus 2023

Penyerahan sembako dilingkungan RT 03,05,06,12 & RT 19
