Pokmas Batu Lumpang Mengadakan Sosialisasi Pencegahan Bahaya Kebakaran Kepada Warga di RT 2 dan RT 3

Administrator
Administrator
1 tahun yang lalu Dilihat : Kali
Share:
Pokmas Batu Lumpang Mengadakan Sosialisasi Pencegahan Bahaya Kebakaran Kepada Warga di RT 2 dan RT 3

Kebakaran adalah suatu nyala api pada tempat yang tidak dikehendaki, dimana sukar untuk dipadamkan dan dapat membahayakan manusia. Masyarakat harus waspada dengan bahaya kebakaran dan pencegahannya.

Melalui program probebaya 2023, Pokmas Batu Lumpang mengadakan Sosialisasi Pencegahan Bahaya Kebakaran pada Minggu (9/7) kepada warga lingkungan pokmas batu lumpang yakni RT.2 dan RT.3 kelurahan sidodadi. Kegiatan ini dihadiri oleh Hidayati, selaku Kasi Kesra Kelurahan Sidodadi. Adapun kegiatan ini bertujuan untuk membekali masyarakat terhadap pencegahan kebakaran dan meningkatkan kewaspadaan terhadap bahaya kebakaran.

TINGGALKAN KOMENTAR