SERAH TERIMA BANTUAN MAKANAN TAMBAHAN DAN VITAMIN PROGRAM PROBEBAYA TAHUN 2023

Pada Minggu, 29 Oktober 2023 telah dilaksanakan program probebaya pemberdayaan berupa pemberian bantuan makanan tambahan dan vitamin oleh Pokmas Manunggal Jaya. Pelaksaan program dihadiri oleh Lurah Selili, Kasi Kesra Kelurahan Selili, Ketua TP PKK Kelurahan Selili, anggota pokmas Manunggal Jaya, dan warga yang menerima bantuan.
TINGGALKAN KOMENTAR
Baca Juga

Kerja bakti di Jalan SMPN 8 wilayah RT.08

KEGIATAN PROBEBAYA BIDANG SAPRAS DI KELURAHAN PASAR PAGI (PEMBAGIAN/PENYERAHAN BAK SAMPAH)

Rembuk Warga Probebaya Th. 2024

Probebaya Pemberdayaan Pelatihan Promosi Pemasaran dan Kemasan Produk UMKM RT 24

REKAP PROBEBAYA 2023

Monitoring Kegiatan Sapras Probebaya
Kegiatan lanjutan Pembuatan Drainase dan Pembuatan Gapura di Perum Solong Durian RT.42 kelurahan Sempaja Utara
